Rekruitasi merupakan serangkaian proses penarikan sekelompok kandidat berdasarkan kualifikasi dan kriteria yang diajukan oleh perusahaan. Proses ini dilakukan dengan harapan mendapatkan calon karyawan yang kompeten di bidangnya. Tahap rekruitasi setiap perusahaan tentunya akan berbeda-beda yang disesuaikan kembali dengan kebutuhan setiap perusahaan. Satu hal yang menjadi kesamaan dalam prosesnya adalah kendala di dalam prosesnya. Tim HRD […]
Solusi Rekruitasi Karyawan Anda
