PHP Traits

PHP Traits

Trait adalah mekanisme untuk menggunakan ulang sebuah code pada sebuah inheritance. Trait digunakan untuk mengurangi batasan dari sebuah inheritance dengan memungkinkan developer untuk menggunakan ulang kumpulan methods secara mudah pada beberapa class yang memiliki hirarki berbeda. Trait digunakan untuk mengurangi kompleksitas dan menghindari masalah yang sama pada beberapa inheritance.

Trait serupa dengan Class, tetapi hanya digunakan untuk mengelompokan fungsi agar menjadi paling konsisten. Trait tidak bisa berdiri sendiri. Trait adalah tambahan yang bisa dimasukan pada fungsi tanpa harus menggunakan inheritance dari class lain.

Contoh penggunaan Trait :

<!–?php

trait Crud{

    function create(){

        return ‘create action’;

    }

}

trait Authentication{

    function checkLogin(){

        return ‘cek login action’;

    }

}

class Barang{

    use Crud,Authentication;

}

class Vendor{

    use Crud,Authentication;

}

$barang     = new Barang;

echo $barang->create();

echo $barang->checkLogin();

Pada contoh diatas class Barang dan Vendor tidak memiliki fungsi Create and checkLogin tetapi tidak akan menghasilkan error karena pada class tersebut telah menggunakan Trait bernama Crud and Authentication yang memiliki fungsi create and checkLogin.

Apabila dalam suatu class terdapat method yang sama dengan Trait yang digunakan, maka fungsi pada Class tersebut akan ditimpa.

Berita Rekomendasi

Collaboration Meeting

29/10/2024

Collaboration Meeting

Tim kami tengah fokus untuk mematangkan strategi go-to-market dan memastikan semua persiapan berjalan lancar menjelang peluncuran aplikasi mobile terbaru. Collaboration meeting menjadi momen penting untuk memastikan setiap detail disesuaikan dengan…

View
Seperti Apa Kolaborasi yang Sukses Itu?

11/11/2024

Seperti Apa Kolaborasi yang Sukses Itu?

Kolaborasi tim sangat penting dalam pengembangan software (Produk). Ini membantu mengurangi kesalahpahaman tentang ruang lingkup proyek dan menghemat sumber daya. Kurangnya kolaborasi dapat menyebabkan konsekuensi yang serius dan produk dapat…

View
Telat Pembagian THR? Ini Solusinya…

30/09/2024

Telat Pembagian THR? Ini Solusinya…

Pemberian Tunjangan Hari Raya Keagamaan menjadi sebuah kewajiban yang harus dilaksanakan oleh setiap perusahaan. Kewajiban pemberian Tunjangan Hari Raya Keagamaan atau biasa disebut THR Keagamaan ini ternyata diatur dalam Peraturan…

View